Kelangkaan “chip” di industri otomotif bisa sampai 2023
Jakarta (ANTARA) - Kelangkaan dan kurangnya pasokan "chip" yang turut menganggu produk mobil secara global bisa bertahan hingga 2023.Kabar itu diperkuat dari berbagai pihak termasuk pada jenama mobil mewah asal Jerman Mercedez-Benz yang di kuartal ketiga 2021 mengalami penurunan produksi dan penjualan secara signifikan karena sulitnya mendapatkan chip. "Produsen chip menyebutkan kondisi itu akan terus berlanjut hingga 2022 secara struktural dan kemudian perlahan membaik. Artinya kelangkaan bisa terjadi hingga 2023," […]